Sejarah Singkat Sekolah

Image

Visi

Dengan bekal, iman, dan taqwa serta berbudi luhur, memiliki pengetahuan dan keterampilan khusus yang seoptimal mungkin agar dapat hidup mandiri dan mampu mengatasi semua kesulitan yang dihadapi, sehingga dapat hidup layak di tengah masyarakat dan lingkungannya

Misi

a.    Menumbuhkan pemahaman dan pengalaman agama yang dianut sehingga menjadi dasar kearifan dalam bertindak

b.    Membantu siswa agar dapat menyesuaikan diri dari lingkungan SMPLB ke SMALB sesuai emosionalnya

c.    Membantu siswa untuk mengatasi kesulitan-kesulitan yang dihadapinya baik dalam perkembangan pendidikan maupun pilihan karier

d.   Membantu siswa dalam mengembangkan pemahaman tentang dirinya sendiri sesuai dengan kelainan yang disandangnya agar memiliki sikap dan perilaku yang wajar

e.    Membantu menyiapkan perkembangan mental siswa untuk memasuki dunia kerja yang sesuai dengan kemampuan, keterampilan serta kondisinya


Lagu ABK Istimewa

Youtube Channel

Instagram

Lokasi Sekolah

Alamat

Jl. Candi Jago No. 28 Kota Malang

Email

smalbsumberdharma@gmail.com

Nomor Telepon

0341-485892

Managed By ABK Istimewa 2022.